Target Lulus Ujian Dinas 100%, BC Kepri Selenggarakan Bimbingan Belajar

Tanjung Balai Karimun (10/09/18) – Menghadapi Ujian Dinas Tingkat I Tahun Anggaran 2018 yang akan diselenggarakan pada 25 s.d 28 September 2018. Kantor Wilayah DJBC Khusus Kepulauan Riau (Kanwil DJBC Khusus Kepri) menyelenggarakan Bimbingan Belajar persiapan menghadapi Ujian Dinas Tingkat I Tahun 2018 yang dimulai tanggal 7 s.d 21 September 2018 di Aula Roy Ronald […]

Continue Reading

Pengajian Rutin Muslimah BC Khusus Kepri : ”Kunci Sukses dan Tipe Manusia”

Pada hari Kamis tanggal 10 September 2018 telah diadakan pengajian rutin ibu-ibu di Mushola Baitut Taqwa Kanwil DJBC Khusus Kepulauan Riau. Pengajian diisi dengan kegiatan ceramah oleh Ustadjah Ummi Rita dan diikuti oleh sekitar 30 orang pegawai, honorer dan adik-adik OJT yang wanita (CCPNS yang masih magang) serta anak-anak PKL SMK. Pengajian dimulai pada pukul […]

Continue Reading

Tingkatkan Kualitas Kinerja, Bea Cukai Kepri Lakukan Dialog Kinerja Organisasi

Tanjung Balai Karimun (06/09/2018) – Kantor Wilayah DJBC Khusus Kepulauan Riau (Kanwil DJBC Khusus Kepri) mengadakan kegiatan rapat Dialog Kinerja Organisasi (DKO) di ruang rapat Kanwil Bea Cukai Khusus Kepulauan Riau. Rapat yang bersifat rutin dan internal tersebut, dipimpin oleh Kepala Kanwil DJBC Khusus Kepri yang diwakili oleh Kepala Bidang Kepatuhan Internal, Bapak Edy Susetyo. […]

Continue Reading

Kanwil BC Kepri Beri Apresiasi Para Pemenang Lomba Festival Merah Putih

Tanjung Balai Karimun – Kepala Kantor Wilayah DJBC Khusus Kepulauan Riau (Kanwil DJBC Khusus Kepri) diwakili oleh Kepala Bidang Kepatuhan Internal, Bapak Edy Susetyo menyerahkan hadiah dan piagam penghargaan kepada para pemenang Lomba Festival Merah Putih di sela Apel Rutin pada Kamis (06/09) di Lapangan Hijau Kanwil DJBC Khusus Kepri. Dalam amanatnya, Bapak Edy mengingatkan […]

Continue Reading

Bea Cukai Kepri Tingkatkan Pelayanan Melalui Workshop Customs and Excise Client Service Charter

Tanjung Balai Karimun (05/09/2018) – Kantor Wilayah DJBC Khusus Kepulauan Riau (Kanwil DJBC Khusus Kepri) telah melaksanakan Workshop Customs and Excise Client Service Charter  (CSC) tanggal 4 s.d 5 September 2018 di Gedung Roy Ronald Lino. Workshop ditutup oleh Kepala Kanwil DJBC Khusus Kepri diwakili oleh Kepala Bidang Kepatuhan Internal, Bapak Edy Susetyo. Narasumber antara lain […]

Continue Reading