Bea Cukai Kep Riau Tingkatkan Kompetensi Pegawai Melalui P2KP

Tanjung Balai Karimun (08/09/2020), Bea Cukai Kepulauan Riau melaksanakan kegiatan Pengembangan dan Peningkatan Kompetensi Pegawai (P2KP) tentang bongkar pasang senjata api dinas pada Gedung R.E. Djayadiningrat. Kegiatan tersebut diikuti oleh seluruh pegawai yang bertugas dalam pelaksanaan patroli laut dan juga pegawai yang memiliki tugas melakukan perawatan rutin alutsista milik Kantor Wilayah DJBC Khusus Kepulauan Riau. […]

Continue Reading

Bea Cukai Kepulauan Riau Selenggarakan Virtual Studi dan Aktualisasi yang ke-3

Tanjung Balai Karimun (02/09/2020), Bea Cukai Kepulauan Riau bersama dengan Bea Cukai Karimun mengadakan VISTA (Virtual Studi dan Aktualisasai) yang ke 3 kalinya. Dengan mengundang Kasubdit Pembebasan Direktorat Fasilitas Kepabeanan DJBC, Delfiendra, sebagai narasumber untuk mengupas tuntas terkait PMK 171/PMK.04/2019 tentang Pembebasan Bea Masuk atas Impor Barang oleh Pemerintah Pusat atau Pemerintah Daerah untuk Kepentingan Umum. […]

Continue Reading

SINERGI BEA CUKAI KEPULAUAN RIAU DAN KEJAKSAAN TINGGI KEPULAUAN RIAU

Tanjung Balai Karimun (03/09/2020) – Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau mengadakan kunjungan ke Kantor Wilayah DJBC Khusus Kepulauan Riau. Pada kesempatan kali ini, kunjungan Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau ke Kantor Wilayah DJBC Khusus Kepulauan Riau dalam rangkan meninjau langsung Amonium Nitrat yang rencananya akan dimusnahkan pada awal Bulan September 2020. Kepala Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau, Sudarwidadi, beserta jajaran hadir […]

Continue Reading

Bea Cukai Kepri Ikuti Dialog Kinerja Organisasi DJBC

Tanjung Balai Karimun (31/08/2020) – Kantor Wilayah DJBC Khusus Kepulauan Riau mengikuti Dialog Kinerja Organisasi (DKO) DJBC. Dialog Kinerja Organisasi kali ini, dilaksanakan secara daring melalui aplikasi Zoom. Dihadiri langsung oleh Direktur Jenderal Bea dan Cukai, Heru Pambudi, Dialog Kinerja Organisasi kali ini membahas terkait Capaian Kinerja Kemenkeu-One DJBC sampai dengan Juli 2020. Kepala Kantor Wilayah DJBC […]

Continue Reading

SINERGI BEA CUKAI DAN POLIS DIRAJA MALAYSIA GAGALKAN UPAYA PENYELUNDUPAN EKSPOR PASIR TIMAH ILEGAL

Tanjung Balai Karimun, 31-08-2020 – Bea Cukai Wilayah Khusus Kepulauan Riau bekerja sama dengan Pasukan Polis Marin (PPM) Wilayah 2 Pengerang Polis Diraja Malaysia (PDRM) berhasil gagalkan penyelundupan pasir timah di perairan Pengerang, Malaysia sebanyak 80 karung dengan berat satuan 50 Kg pada Senin (24/08). Kepala Kantor Bea Cukai Khusus Wilayah Kepulauan Riau, Agus Yulianto, […]

Continue Reading